Iklan Billboard 970x250

DOA KETIKA MELIHAT ORANG KENA MUSIBAH

DOA KETIKA MELIHAT ORANG KENA MUSIBAH

berjalantanpa mahram, keluyuran dan hal lain sebagainya. Atau adanya petaka disebabkan banyak kemaksiatan di kawasan tersebut.
Akan tetapi, juga merupakan sebuah kesalahan jikalau kita mencela atau menggibah mereka. Ambil hikmahnya saja dari setiap kejadian.
“Barang siapa mencela saudaranya (muslim) atas dosanya (yang ia sudah bertaubat), maka ia tidak akan mati sebelum sebelum ia sendiri melaksanakan (dosa tersebut).”(Tirmidzi)

3.      Lakukan introspiksi diri dan evaluasi
Jangan habiskan waktu dengan menggunjing, apalagi mencela. Sebaiknya, kita introspiksi diri dan lakukan evaluasi untuk melaksanakan perbaikan. Sebaik-baik solusi yaitu mencari ilmu agama dan menjalan semua perintah Allah. Baik dari segi ibadah, akhlak, maupun tata cara dalam kehidupan sehari-sehari.

4.      Doakan negeri ini dan seluruh kaum muslimin.
Banyak kriminal dan bencana terjadi di negara kita, yang mungkin disebabkan karena kemaksiatan dan sangat jauh dari nilai agama. Tetapi, bertanyalah pada diri sendiri: sudahkah kita mendoakan negeri dan pemuda-pemuda bangsa.

Dalam sehari, berapa kali kita mendoakan kaum muslimin? Ketahuilah Rasulullah mendoakan ummatnya lebih 70 kali. Maka sudah menjadi keharusan buat kita semoga selalu mendoakan hidayah untuk kaum muslimin.






[1]Hadits gharib. 

Baca Juga
SHARE
Subscribe to get free updates

Related Posts

Post a Comment

Iklan Tengah Post